Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2015

Contoh dan Pembahasan Permutasi dan Kombinasi

PERMUTASI DAN KOMBINASI A. PERMUTASI Permutasi adalah jumlah urutan berbeda dari pengaturan objek-objek. Permutasi r dari objek n  adalah jumlah kemungkinan urutan r buah objek yang dipilih dari n buah objek, dengan r<=n ,  yang dalam hal ini, pada setiap kemungkinan urutan tidak ada objek yang sama. P(n,r) = n(n-1)(n-2)…(n-(r-1)) = n! / (n - r)! Bila r = n, maka persamaan diatas menjadi : P(n,n) = n! / (n-n)! = n! / 0! = n! Contoh : 1) Menjelang pergantian BEM Universitas Esa Unggul akan dibentuk panitia inti sebanyak 2 orang (terdiri dari ketua dan wakil ketua), calon panitia tersebut terdiri dari 6 orang yaitu, a, b, c, d, e, dan f. Ada berapa pasang calon yang dapat duduk sebagai panitia inti tersebut? Jawab: P(6,2) = 6! / (6 - 2)!            = 6! / 4!            = 6.5.4! /4!            = 30 Jadi, ada 30 pasang. 2) Dalam pemilihan mahasiswa teladan y...